Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pria Di Bojonggede Bogor Tewas Terlilit Kawat gegara Tak Pinjamkan Uang
Advertisement . Scroll to see content

Keluarga Korban Penembakan Ketua Majelis Taklim di Tangerang Pernah Lihat Terduga Pelaku

Selasa, 28 September 2021 - 11:08:00 WIB
Keluarga Korban Penembakan Ketua Majelis Taklim di Tangerang Pernah Lihat Terduga Pelaku
Polisi saat menggelar olah tempat kejadian perkara (TKP) penembakan ketua majelis taklim di Tangerang. (Foto: Hasan Kurniawan).
Advertisement . Scroll to see content

TANGERANG, iNews.id -  Keluarga Arman alias Alex, ketua majelis taklim di Tangerang pernah melihat salah satu terduga pelaku penembakan mengawasi rumah korban. Pelaku terlihat seminggu sebelum penembakan. 

Kakak kandung korban, Rusdi Wahyudi mengatakan, mengenali pelaku ketika polisi menunjukkan wajah ketiga terduga pelaku yang ditangkap. Salah satu orang itu, kata dia pernah mengawasi rumah korban. 

"Ya, dia satu minggu sebelum kejadian memang setiap hari nongkrong dan minum kopi di tempat saya. Sempat saya tegur dia bilangnya mau jemput. Ya, saya mau gimana lagi," ujar Rusdi di Tangerang, Selasa (28/9/2021). 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut