Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Waspada Banjir Rob Mulai Hari Ini di 12 Wilayah Pesisir Jakarta!
Advertisement . Scroll to see content

MRT Jakarta Targetkan Penumpang Harian Naik, DPRD DKI Minta Lahan Parkir Ditambah

Rabu, 08 Februari 2023 - 08:10:00 WIB
MRT Jakarta Targetkan Penumpang Harian Naik, DPRD DKI Minta Lahan Parkir Ditambah
PT MRT diminta menambah lahan parkir untuk menarik minat warga. (Foto: Antara)
Advertisement . Scroll to see content

Tuhiyat menjelaskan park and ride akan ada di depo Lebak Bulus meski hingga saat ini pembangunannya masih terkendala ketersediaan lahan. Dia juga menekankan konsep transportasi massal di negara maju lokasi park and ride berada di awal perjalanan penumpang.

“Park and ride itu hanya ada di ujung ke ujung. Kenapa? Supaya orang naik public transportation. Di negara maju seperti itu. Park and ride di luar kota bukan di tengah kota. Di tengah kota, justru hotel-hotelnya dikurangi park and ride-nya. Itu menuju kota modern seperti itu. Jadi kalau misalnya ada push dari pemerintah untuk mengurangi space parkir di tengah kota, itu akan jauh lebih baik,” tutur Tuhiyat.

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut