Pendaftaran PPDB Banten 2022 Segera Dibuka, Ini Mekanismenya
Senin, 23 Mei 2022 - 12:41:00 WIB
Adapun, presentase murid yang akan diterima melalui jalur zonasi sebanyak 50 persen, jalur afirmasi 15 persen. Sedangkan jalur perpindahan orang tua yakni sebanyak lima persen, jalur afirmasi lima persen, dan jalur prestasi 30 persen.
Sedangkan untuk jalur prestasi terbagi menjadi dua yakni akdemik dan non-akademik. Tabrani menuturkan PPDB nantinya akan memakai server sekolah masing-masing sehingga bisa mempermudah dan menghindari kendala nantinya.
“Mempersiapkan hardware dan software-nya. Itu sangat penting sekali. Jangan sampai apa yang sudah kita evaluasi dari PPDB tahun lalu kembali terjadi," tutup dia.
Editor: Puti Aini Yasmin