Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pesan Haru Beby Prisillia yang Rindu Onad: Babe, I Miss You
Advertisement . Scroll to see content

Polisi Gerebek Lagi Gubuk Liar di Kampung Bahari, Diduga Masih Ada Transaksi Narkoba

Selasa, 16 Agustus 2022 - 19:21:00 WIB
Polisi Gerebek Lagi Gubuk Liar di Kampung Bahari, Diduga Masih Ada Transaksi Narkoba
Polisi bongkar gubuk liar di Kampung Bahari, Jakarta Utara (Foto : Ist)
Advertisement . Scroll to see content

Kapolsek Tanjung Priok Kompol M Yamin mengatakan usai dilakukan penggerebekan beberapa bulan silam, puluhan tim gabungan terus melakukan pengawasan berkelanjutan di  Kampung Bahari.

"Terbukti dari beberapa kali kegiatan sudah diamankan ada dua orang pernah kami amankan," kata Yamin saat ditemui di Mapolsek Tanjung Priok, Selasa (16/8/2022).


Mengantisipasi peredaran narkoba kembali marak di wilayah tersebut, Yamin memastikan personel gabungan dari kepolisian bakal terus mengawasi terus menerus sarang narkoba di Kampung Bahari.

"Karena memang dari pihak warga setempat memang sangat mendukung atas penertiban dan pembongkaran gubuk-gubuk yang sudah kami laksanakan tersebut," katanya.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut