Polres Jakarta Selatan Bubarkan Kerumunan di 5 Tempat Hiburan Malam Kemang
Kamis, 26 November 2020 - 17:42:00 WIB
Selain itu, pihaknya juga menemukan pengunjung yang berkerumun dan melepas masker. Wadi mengatakan dalam operasi itu polisi mengimbau pengunjung untuk tidak berkerumun serta melakukan pembubaran paksa.
"Kami imbau untuk menjaga jarak dan agar maskernya digunakan, serta membubarkan kerumunan tersebut," ujarnya.
Editor: Rizal Bomantama