Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tragis, Rumah Sakit Terbakar Tewaskan 6 Pasien ICU
Advertisement . Scroll to see content

RSUD Bekasi Kembali Terima Pasien Non Covid-19

Minggu, 01 Agustus 2021 - 19:48:00 WIB
 RSUD Bekasi Kembali Terima Pasien Non Covid-19
Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Bekasi kembali menerima pasien non Covid-19 karena kasus virus corona sudah mulai menurun. (Foto ist).
Advertisement . Scroll to see content

Bahkan sebelumnya, RSUD Kabupaten Bekasi melakukan skrining pra UGD sehinggga pasien-pasien Covid-19 yang bergejala ringan langsung dikirim ke hotel untuk isolasi.

"Jadi yang dirawat hanyalah pasien yang betul-betul dalam kondisi sedang dan berat," katanya. 

Sumarti menambahkan peningkatan pasien Covid-19 yang dirawat di RSUD terjadi pada minggu kedua bulan Juni hingga minggu ketiga bulan Juli. Diprediksi satu dua bulan ke depan akan masih tinggi selama masyarakat tidak disiplin protokol kesehatan. 

Atas kondisi ini, Sumarti meminta masyarakat untuk terus menerapkan protokol kesehatan 5M, memakai masker, mencuci tangan sabun dengan air mengalir atau hand sanitizer, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas dan tetap melaksanakan 5M.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut