Satpol PP Kembali Tertibkan Lapak PKL Liar di Jalur Puncak Bogor
Senin, 26 Agustus 2024 - 09:16:00 WIB
"Kalau ada penolakan dinegosiasikan, tentu kita bekerja sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. Tahapannya saya rasa tidak ada lagi yang terlewatkan, semuanya sudah, bahkan diberi kelonggaran. Kalau sampai hari ini ada yang belum maka dikomunikasikan dengan baik di lapangan," ujarnya.
Menurutnya, penertiban dilakukan agar kawasan ini kembali seperti 20-30 tahun yang lalu. Ketika itu, kawasan Puncak terkenal dengan keasriannya.
Usai apel, alat-alat berat langsung merobohkan bangunan yang masih tersisa.
Editor: Reza Fajri