Tempat Spa dan Karaoke Ditindak Langgar PPKM Darurat, Belasan Orang Diperiksa
Senin, 05 Juli 2021 - 13:53:00 WIB
Dia menuturkan, mereka yang ditangkap pengelola hingga pengunjung. Saat ini mereka tengah dimintai keterangan. "Semuanya kita amankan, kita interogasi," katanya.
Menurutnya, tempat spa yang ditindak, yaitu K One Spa Men's Health & Executive Spa di Bekasi dan Mars Spa Pondok Indah di Jakarta Selatan.
"Di Bekasi ada enam orang dan di Pondok Indah ada sembilan orang (diamankan)," ucapnya.
Editor: Kurnia Illahi