Viral Video Aksi Pungli di Ciawi Bogor, Polisi Pastikan Sudah Tak Ada
Kamis, 18 Agustus 2022 - 11:54:00 WIB
"Giliran saya datang (menjabat Kapolsek Ciawi) itu sudah saya kumpulin semua tuh LSM, ormas gitu apabila dalam hal ini macet membantu kelancaran mangga saja tapi jangan sampai ada pemaksaan minta duit sampai diportal gitu," katanya.
Tetapi, dipastikannya aksi pungli dengan portal bambu seperti video viral sudah tidak ada. Hanya warga mengatur jalan tidak melakukan pemaksaan.
"Sementara ini untuk yang jaga portal gak ada, cuma (ada) yang suka ngatur-ngatur di jalan belok sini pak, belok sana yang ngasih duit seribu pak ogah lah masuk jalan kampung gitu ya kan pengendara ada yang gak tahu itu ditunjukin jalan dikasih uang," tuturnya.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq