Wagub DKI Sebut 560.227 Warga Jakarta Sudah Divaksinasi Booster
Minggu, 30 Januari 2022 - 14:12:00 WIB
“Kita akan tingkatkan berbagai fasilitas tenaga kesehatan, meningkatkan monitoring, pengawasan, evaluasi, meningkatkan satgas terus dioptimalkan,” ungkap dia.
Tak lupa, ia mengimbau agar masyarakat juga mewaspadai penularan Varian Omicron yang kini juga meningkat di Jakarta. Apalagi, kasus Omicron telah memakan korban.
“Karena ada kasus Omicron yang meninggal di Jakarta satu, di Tangsel satu sekalipun memang ada komorbid,” ungkapnya.
Editor: Puti Aini Yasmin