Waspada Potensi Hujan Disertai Petir di Jaksel, Jaktim, Bogor dan Depok
Minggu, 19 Juni 2022 - 01:57:00 WIB
Sementara Kota Bogor, Kabupaten Bogor dan Depok diperkirakan cerah berawan pada pagi hari, hujan ringan hingga sedang di siang hari dan berawan pada malam hingga dini hari.
Editor: Ainun Najib