10 Contoh Soal ANBK Kelas 5 SD Numerasi dan Literasi, Lengkap dengan Kunci Jawabannya
Tuti jadi bersemangat untuk meminjam lebih banyak buku. Buku yang dipinjam adalah buku yang rusak dan perlu diperbaiki.
Tibalah saatnya gelar “Monster Buku” diumumkan. Gelar itu diraih oleh Tuti.
Tuti diminta tampil untuk menceritakan isi buku yang dipinjam. Tuti langsung maju. Dengan gugup Tuti bercerita. Ia meminjam banyak buku hanya untuk diperbaiki, bukan dibaca.
Gelar “Monster Buku” tidak jadi diberikan. Tuti akhirnya mendapat gelar baru, “Dokter Buku”.
4. Apa yang membuat Tuti bersemangat untuk meminjam banyak buku?
A. Meraih gelar “Monster Buku”.
B. Mengikuti perlombaan di sekolah.
C. Meraih gelar “Dokter Buku”.
D. Memperbaiki buku-buku yang rusak.
Jawaban: A.
5. Gelar apa yang akhirnya didapatkan oleh Tuti?
Jawaban: gelar Dokter Buku
Itulah beberapa contoh soal ANBK kelas 5 SD numerasi dan literasi yang bisa menjadi referensi belajar siswa. Selama belajar.
Editor: Komaruddin Bagja