Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ini Peran Ilmuwan Palestina Omar M Yaghi hingga Diganjar Hadiah Nobel Kimia 2025
Advertisement . Scroll to see content

12 Contoh Soal Ikatan Kimia SMA dan Jawaban Pembahasannya

Rabu, 29 Maret 2023 - 17:17:00 WIB
12 Contoh Soal Ikatan Kimia SMA dan Jawaban Pembahasannya
Ilustrasi contoh soal ikatan kimia (freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Contoh soal ikatan kimia banyak dicari oleh siswa SMA, khususnya kelas X dan IX. Sebagai persiapan melaksanakan Ujian Akhir Semester (UAS) atau Penilaian Akhir Semester (PAS), berikut contoh soal untuk dipelajari.

Apa itu Ikatan Kimia?

Ikatan Kimia sendiri ditemukan oleh kimiawan Gilbert Newton Lewis pada tahun 1916. Ia mengatakan dua atom dapat berkongsi satu sampai enam elektron membentuk ikatan elektron tunggal, ikatan tunggal, ikatan rangkap dua, atau ikatan rangkap tiga. 

Teori ini yang menjadi awal ditemukannya Struktur Lewis atau Teori Lewis, yaitu penggambaran distribusi elektron suatu struktur molekul dengan menggunakan tanda elektron.

Sebelum membahas contoh soal ikatan kimia, pada tahun yang sama Walther Kossel juga mengajukan sebuah teori yang mirip dengan Lewis, namun teorinya mengasumsikan transfer elektron yang penuh antara atom-atom, yang disebut model ikatan polar.

Kossel dan Lewis menyimpulkan bahwa konfigurasi elektron atom-atom akan stabil bila jumlah elektron terluarnya 2 elektron (duplet) atau 8 elektron (oktet).

Contoh Soal Ikatan Kimia

1. Setiap unsur mampu membentuk ikatan kimia karena memiliki …

a. Elektron valensi

b. Kecenderungan membentuk konfigurasi elektron gas mulia

c. Lintasan elektron

d. Neutron dalam inti atom

e. Proton dan neutron

Jawaban : B

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut