Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Anjing Pelacak Dikerahkan Cari Korban Longsor Tambang Gunung Kuda Cirebon
Advertisement . Scroll to see content

2 Kembali Ditemukan, Jumlah Korban Tewas Longsor Gunung Kuda Cirebon Bertambah Jadi 16 Orang

Sabtu, 31 Mei 2025 - 17:25:00 WIB
2 Kembali Ditemukan, Jumlah Korban Tewas Longsor Gunung Kuda Cirebon Bertambah Jadi 16 Orang
Tim gabungan evakuasi kembali menemukan dua korban tewas longsor di Gunung Kuda, Dukupuntang, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Sabtu (31/5/2025). (Foto: Muslimin).
Advertisement . Scroll to see content

Sementara sembilan orang lainnya masih belum ditemukan dan diduga masih tertimbun material longsor. Korban yang telah ditemukan akan dibawa ke Rumah Sakit (RS)Arjawinangun sebelum diserahkan kepada pihak keluarga.

Tim evakuasi terus berupaya menemukan korban yang masih hilang, mengingat kondisi medan yang sulit serta kemungkinan adanya longsoran susulan. Proses pencarian masih berlangsung.

Editor: Kurnia Illahi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut