Baku Tembak di Rumah Kadiv Propam, Polri Akan Minta Keterangan Irjen Ferdy Sambo
Senin, 11 Juli 2022 - 21:46:00 WIB
“Kadiv Propam sampai di rumah dan mendapati Brigadir J sudah meninggal dunia," kata Ramadhan.
Atas insiden tersebut, Irjen Ferdy langsung melapor ke Polres Metro Jakarta Selatan. Polisi pun kemudian melakukan olah tempat kejadian perkara.
“Kadiv Propam langsung menghubungi Kapolres (Jaksel) dan selanjutnya dilaksanakan olah TKP," ujar Ramadhan.
Editor: Reza Fajri