Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Senat Sepakati Anggaran, Shut Down Pemerintah AS Berakhir!
Advertisement . Scroll to see content

Bangga! Perwira TNI AL Tuntaskan Pendidikan di Naval Postgraduate School AS

Senin, 30 September 2024 - 04:30:00 WIB
Bangga! Perwira TNI AL Tuntaskan Pendidikan di Naval Postgraduate School AS
Letkol Laut (PM) Aang Iskandar menyelesaikan pendidikan di The Department of National Security Affairs, Naval Postgraduate School (NPS) (foto: Dispenal)
Advertisement . Scroll to see content

Presiden NPS, Vice Admiral (ret) Ann E Rondeau menyatakan, pihaknya siap memperkuat kerja sama internasional dan mendukung pendidikan bagi personel militer dari berbagai negara.

Sementara itu, Dr James H Newman, mantan astronot NASA yang kini menjabat sebagai Wakil Presiden, Provost dan Kepala Pejabat Akademik NPS, berharap para lulusan terus berinovasi dan berkontribusi bagi keamanan dan stabilitas negara masing-masing.

"Kelulusan ini tidak hanya merupakan pencapaian pribadi yang luar biasa, tetapi juga menjadi simbol kemajuan dalam pengembangan kapasitas Pomal," kata Dispenal.

Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana Muhammad Ali juga menegaskan, pihaknya memprioritaskan peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) prajurit TNI AL. Pencapaian yang telah diraih Letkol Aang diharapkan dapat memotivasi perwira-perwira Pomal lainnya untuk mengikuti jejaknya.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut