Bertemu Pimpinan KPK, MPR Minta Kasus Jiwasraya dan Asabri Dipantau
Selasa, 14 Januari 2020 - 12:00:00 WIB
BACA JUGA: Firli Bahuri Ketua KPK, Ini Hasil Lengkap Perolehan Suara Voting di DPR
"Misalnya soal Jiwasraya, walaupun sedang ditangani penuh oleh kejaksaan, tidak salahnya KPK ikut memantau perkembangan proses hukum. Kedua, kami juga minta KPK mengamati langsung kasus di Asabri," katanya.
Bamsoet meminta KPK mengawasi yayasan dana pensiun yang selama ini diduga melakukan praktik merugikan masyarakat. Menurutnya tindakan yang merugikan masyarakat akan menurunkan kepercayaan terhadap yayasan atau lembaga pengelola dana pensiun.
Editor: Rizal Bomantama