Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 15 Contoh Soal Penalaran Umum TPS UTBK, Lengkap dengan Jawabannya
Advertisement . Scroll to see content

Besaran Gaji Linmas TPS Pemilu 2024 Naik 10 Persen, Ini Rinciannya

Selasa, 19 Desember 2023 - 15:21:00 WIB
Besaran Gaji Linmas TPS Pemilu 2024 Naik 10 Persen, Ini Rinciannya
Besaran gaji Linmas TPS pemilu 2024 (FOTO: iNews/SAUFAT ENDRAWAN)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Besaran gaji Linmas TPS pemilu 2024 penting untuk kamu ketahui. Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 akan segera digelar.  Pemilu 2024 merupakan pesta demokrasi yang melibatkan seluruh rakyat Indonesia untuk memilih pemimpin dan wakilnya di tingkat nasional, provinsi, dan kabupaten/kota.

Pemilu 2024 juga merupakan ajang untuk menentukan arah dan kebijakan negara untuk lima tahun ke depan. Salah satu hal yang penting dalam penyelenggaraan Pemilu 2024 adalah keamanan dan ketertiban. Untuk itu, dibutuhkan peran dari Linmas atau Perlindungan Masyarakat. 

Linmas merupakan salah satu Badan Adhoc Penyelenggara Pemilu 2024 yang bertugas untuk mengamankan dan menjaga kondusifitas Pemilu di setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Linmas adalah relawan yang berasal dari masyarakat setempat yang bersedia membantu penyelenggaraan Pemilu 2024. Linmas dipilih dan ditetapkan oleh Kepala Desa/Lurah berdasarkan usulan dari Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK).

Linmas harus memenuhi syarat-syarat tertentu, seperti berusia minimal 17 tahun, berpendidikan minimal SD, dan tidak terlibat dalam organisasi terlarang.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut