BMKG Deteksi Bibit Siklon Tropis, Waspadai Cuaca Ekstrem
Selasa, 23 Februari 2021 - 19:07:00 WIB
Tim BMKG yang terlibat langsung dalam kegiatan posko tersebut bertugas memberikan informasi kondisi cuaca termutakhir setiap saat yang dapat dijadikan sebagai pedoman dalam pelaksanaan penyemaian awan.
Kegiatan TMC dilakukan dengan cara menyemai garam pada sel-sel awan hujan di atas Laut Jawa dan Selat Sunda sehingga diharapakan proses kondensasi dapat berlangsung lebih cepat sehingga hujan dapat turun di Laut Jawa dan Selat Sunda sebelum masuk ke daratan.
Editor: Zen Teguh