Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 40 Contoh Soal Matematika Kelas 1 SD dan Jawaban
Advertisement . Scroll to see content
Advertisement . Scroll to see content

Jawaban:

Diketahui:
Presentasi penjualan baju anak 
= 100% - (40%+38%) 
= 22%

Jawab:
Nilai angka yang ditanya = (persenan nilai yang ditanyakan ÷100%) × total nilai
Jumlah penjualan baju anak = (22%÷100%) × 300 = 66 buah.

9. Diagram lingkaran berikut ini menggambarkan pengelompokan mobil yang diparkir di suatu lapangan berdasarkan negara pembuatnya.

[GAMBAR 1]

Berapa persen mobil-mobil buatan Korea dari diagram tersebut?

Jawaban:

Mobil buatan Jepang = 180°
Mobil buatan Eropa = 90°
Mobil buatan Amerika = 70°
Mobil buatan Korea = 360 - 180 - 90 - 70 = 20°

Mobil buatan Korea = 20/360 x 100% = 5,56%

10. Diagram berikut menunjukkan keuntungan 4 perusahaan yang bernaung dalam satu grup dengan keuntungan perusahaan A sebesar Rp1,275 miliar.

[GAMBAR 2]

Berapa keuntungan perusahaan B?

Jawaban:

Keuntungan perusahaan B = 95/85 x 1,275 = 1,425.
Jadi, keuntungan perusahaan B sebesar Rp1,425 miliar.


Itulah 10 contoh soal diagram lingkaran dan jawabannya. Selamat belajar.

Editor: Johnny Johan Sompotan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut