Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Merah Putih Warnai Madrid! KBRI Gelar Jalan Sehat dan Lomba Tradisional Rayakan HUT ke-80 RI
Advertisement . Scroll to see content

Contoh Surat Imbauan Pasang Bendera 17 Agustus 2024 yang Baik dan Benar 

Minggu, 04 Agustus 2024 - 07:57:00 WIB
Contoh Surat Imbauan Pasang Bendera 17 Agustus 2024 yang Baik dan Benar 
Contoh surat imbauan pasang bendera 17 Agustus 2024 (Foto: Pexel)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Contoh surat imbauan pasang bendera 17 Agustus 2024 bisa disampaikan kepada masyarakat di lingkungan RT, RW, hingga dusun. 

Surat imbauan pasang bendera di tanggal 17 Agustus 2024 ini bisa jadi pendorong masyarakat luas untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun (Hari Ulang Tahun) Republik Indonesia yang ke-79. 

Adapun, adanya surat pemberitahuan ini masyarakat jadi mengerti dan memahami cara ataupun ketentuan dalam memasang bendera Merah Putih yang baik dan benar. 

Nah, sebagai referensi berikut iNews.id berikan contoh surat imbauan pasang bendera 17 Agustus 2024 yang dilansir dari berbagai sumber, Kamis (1/8/2024). 

Contoh Surat Imbauan Pasang Bendera 17 Agustus 2024


1. Contoh Surat Imbauan 1


KOP SURAT


Banyumas, 15 Agustus 2024


Kepada Yth,


Perihal: Himbauan Pasang Bendera 17 Agustus 2024


Dengan hormat,


Sehubungan dengan peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang akan jatuh pada tanggal 17 Agustus 2024, kami ingin mengimbau kepada seluruh warga Desa Karangpucung untuk turut berpartisipasi dalam pemasangan bendera merah putih sebagai simbol kemerdekaan dan kebanggaan akan negara kita.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut