Deretan Kalimat Pengantar yang Tepat untuk Mengawali Pembacaan Naskah Pidato, Lengkap dengan Unsur Pembuatannya
Sabtu, 24 Desember 2022 - 21:45:00 WIB
Sebuah pidato memiliki tujuan tertentu ketika disampaikan kepada audien. Kamu bisa menyematkan harapan dari penyampaian sebuah pidato pada kalimat pembukaan.
Selain menyampaikan tujuan, kamu juga bisa menyampaikan pokok-pokok pikiran pidato pada pembukaan. Dengan demikian, audien seolah akan memiliki ‘panduan’ tentang isi pidato yang hendak disimak.
Editor: Komaruddin Bagja