Ditawari Menpora Jadi Atlet Panjat Tebing, Joni Kala Pilih Tentara
Sabtu, 18 Agustus 2018 - 17:03:00 WIB
“Kalau sudah pulang sekolah, dia membantu saya memetik buah dari pohon asem di dekat rumah,” kata Lorenca.
Diketahui, Joni bersama kedua orang tuanya, Victorino Fahik Marshal dan Lorensa Kama, tiba di Jakarta, Sabtu (18/8/2018) siang. Dia datang atas undangan khusus Menpora Imam Nahrawi. Mereka makan siang bersama dan dijadwalkan akan datang untuk menyaksikan pembukaan Asian Games di Stadion Gelora Bung Karno (GBK).
Editor: Donald Karouw