Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Polda Metro Ungkap Ada Simpatisan FPI Jadi Tersangka Penghasutan Penjarahan
Advertisement . Scroll to see content

Eks Panglima TNI Soroti Rantis TNI di Markas FPI Petamburan: Tak Boleh saat Kondisi Damai

Kamis, 26 November 2020 - 18:39:00 WIB
Eks Panglima TNI Soroti Rantis TNI di Markas FPI Petamburan: Tak Boleh saat Kondisi Damai
Mantan Panglima TNI Jenderal TNI (Purn) Gatot Nurmantyo. (Foto: Istimewa).
Advertisement . Scroll to see content

Dia mengingatkan, prajurit TNI memiliki sumpah prajurit setia pada NKRI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Selain itu prajurit TNI juga tunduk pada hukum dan memegang teguh disiplin keprajuritan serta taat kepada atasan dengan tidak membantah perintah atau putusan.

“Tapi atasan yang bagaimana? Atasan yang tidak melanggar sumpah kedua maupun pertama. Atasan perintahkan jual narkoba, dia bisa menolaknya,” katanya.

Pada kesempatan itu dia juga menuturkan, sikap Pangdam Jaya yang memerintahkan pembersihan atribut Habib Rizieq Shihab perlu dipastikan terlibih dahulu, apakah berdasarkan pertintah langsung atasan atau bukan.

"Jangan seolah semua TNI. Tolong pisahkan antara yang dilakukan Pangdam Jaya tidak mewakili TNI seluruhnya. Saya tidak bisa langsung menjustifikasi Pangdam salah atau tidak. Kita lihat saja, kalau itu perintah dari Panglima TNI atau Presiden, tidak bisa disalahkan Pangdam, tapi kalau enggak ada perintah, tunggu saja ada teguran atau tidak," katanya.

Editor: Kurnia Illahi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut