Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Detik-Detik Penangkapan 5 Pengeroyok Pemuda hingga Tewas di Masjid Sibolga
Advertisement . Scroll to see content

Ganjar Jenguk Relawan yang Dianiaya Oknum TNI di Boyolali

Minggu, 31 Desember 2023 - 21:50:00 WIB
Ganjar Jenguk Relawan yang Dianiaya Oknum TNI di Boyolali
Capres nomor urut 3 Ganjar Pranowo menjenguk relawan yang dirawat di rumah sakit usai dianiaya oleh oknum anggota TNI di Boyolali. (Foto: Riyan Rizki Roshali)
Advertisement . Scroll to see content

BOYOLALI, iNews.id - Calon Presiden (Capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo, mengunjungi relawan yang dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pandan Arang Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah (Jateng), usai dikeroyok oknum anggota TNI, Minggu (31/12/2023) malam. Dia hadir ditemani sang istri, Siti Atikoh Supriyanti.

Berdasarkan pantauan iNews.id, Ganjar melihat sejumlah luka yang dialami para korban. Dia pun sempat bertanya kepada pihak rumah sakit terkait cara makan korban usai dikeroyok.

“Ini makannya gimana? Masih bisa kan ya?” kata Ganjar.

“Masih bisa bapak,” ujar pihak rumah sakit.

Ganjar pun menyampaikan kepada pihak keluarga tidak perlu khawatir atas peristiwa tersebut. Sebab pihaknya akan membantu.

“Pokoknya ndak usah khawatir yo, kalau ada apa-apa kabarin ini,” katanya.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut