Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Nekat Beraksi, Komplotan Copet di Halte Transjakarta Buaran Diamuk Warga
Advertisement . Scroll to see content

Kapolda Metro Jaya Minta Aipda Rudi yang Tolak Laporan Warga Dimutasi Keluar Jakarta

Selasa, 14 Desember 2021 - 21:37:00 WIB
Kapolda Metro Jaya Minta Aipda Rudi yang Tolak Laporan Warga Dimutasi Keluar Jakarta
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran (foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Dia mengimbau agar Provost segera melakukan sidang disiplin terhadap Aipda Rudi. Dirinya mengusulkan agar yang bersangkutan dimutasi di luar area Polda Metro Jaya.

"Saya minta ini yang Jakarta Timur segera provost lakukan sidang disiplin, tuntut dia untuk mutasi tour of area, keluar dari Polda Metro Jaya," katanya.

Fadil menyebut, tindakan seperti itu dilakukan lantaran dirinya sayang terhadap para anggota. Namun, jika para anggota tak sayang terhadap diri sendiri, dia bisa memperlakukan hal yang sama.

"Saya sayang sama Anda tapi kalau Anda tidak sayang sama dirimu sendiri, saya akan perlakukan Anda seperti itu," tuturnya.

Editor: Muhammad Fida Ul Haq

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut