Kasus Suap Meikarta, Bupati Neneng Serahkan Uang Rp3 Miliar ke KPK
Rabu, 07 November 2018 - 19:56:00 WIB
"Sejumlah keterangan terus menguat, bahwa dugaan suap yang diberikan terkait dengan kepentingan perizinan Meikarta sebagai proyek Lippo Group," ucap Febri.
Dalam kasus ini KPK telah menetapkan Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin dan Direktur Operasional Lippo Group Billy Sindoro sebagai tersangka. KPK menduga Bupati Neneng dan kawan-kawan telah menerima fee dari salah satu pihak Lippo Group terkait pengurusan perizinan proyek pembangunan Meikarta di Kabupaten Bekasi.
Total comitment fee Rp13 miliar terkait izin proyek Meikarta, melalui sejumlah dinas. Namum, KPK menduga realisasi pemberian sampai saat ini sekitar Rp7 miliar.
Editor: Zen Teguh