Kemenkes Siapkan Posko Kesehatan hingga Ambulans Jelang Kepulangan Jemaah Haji
Selasa, 12 Juli 2022 - 11:35:00 WIB
Setelah jemaah haji melakukan pemeriksaan kesehatan di asrama haji embarkasi kepulangan, mereka akan diberi kartu kewaspadaan kesehatan yang berisi data-data mengenai kesehatan jemaah.
"Kartu ini dapat dipergunakan untuk melakukan pemeriksaan di puskesmas atau rujukan ke rumah sakit," kata Yudhi.
Editor: Reza Fajri