Kementan Pastikan Pasokan 12 Bahan Pangan Pokok di NTB Aman
Kamis, 14 April 2022 - 14:34:00 WIB
Secara terpisah, Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Nasrullah menyampaikan, monitoring dan pengawalan ini sebagai bentuk tindak lanjut dari arahan Mentan SYL, dalam memastikan ketersediaan bahan pangan pokok dalam kondisi aman dan lancar untuk seluruh masyarakat Indonesia.
“Kami membagi tugas untuk memantau dan mengawal ketersediaan pangan pokok di semua wilayah. Saya sendiri turun langsung memantau ketersediaan bahan pangan pokok di NTT dan semua dalam kondisi aman, sehingga masyarakat bisa beribadah dengan tenang selama bulan Ramadhan dan Idul Fitri nanti,” tutur Nasrullah.
(CM)
Editor: Rizqa Leony Putri