Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jejak Karier Ki Anom Suroto, Maestro Wayang Kulit dari Jawa Tengah
Advertisement . Scroll to see content

Kisah Sunan Muria, Wali Songo Termuda yang Dakwahkan Islam dengan Wayang

Jumat, 18 Februari 2022 - 06:37:00 WIB
Kisah Sunan Muria, Wali Songo Termuda yang Dakwahkan Islam dengan Wayang
Sunan Maria, Wali Songo termuda yang dakwahkan Islam melalui kesenian termasuk wayang. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

Sebagai sosok yang berpengaruh di masyarakat, Sunan Muria memiliki banyak peninggalan yang berunsur Islam. Dari Masjid Sunan Muria, situs air gentong, pari joto, pakis haji hingga bulusan dan kayu adem jati.

Masjid Sunan Muria terletak di puncak Gunung Muria di ketinggian 1.600 meter di atas permukaan laut. Di dalam masjid terdapat beberapa benda yang pernah biasa dipakai oleh Sunan Muria semasa hidup. Untuk mencapai ke sana, pengunjung harus berjalan sejauh 3 km.

Masjid Sunan Muria sering mengalami perubahan, tapi beberapa bagiannya masih dipertahankan sampai saat ini. Salah satu bagian yang dipertahankan adalah tempat imam yang menjorok ke dalam.

Hal ini memiliki makna bahwa umat Islam harus mementingkan kepentingan akhirat daripada duniawi. Benda lain yang dipertahankan keasliannya yakni bedug yang terbuat dari kayu jati dengan ukiran naga serta ayam jantan.

Editor: Rizal Bomantama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut