Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Istana Minta Polri Usut Tuntas Teror terhadap Influencer
Advertisement . Scroll to see content

Komnas HAM Akan Perkuat Pendidikan HAM untuk TNI dan Polri

Sabtu, 11 Desember 2021 - 05:21:00 WIB
Komnas HAM Akan Perkuat Pendidikan HAM untuk TNI dan Polri
Ilustrasi prajurit dan personel TNI-Polri (iNews)
Advertisement . Scroll to see content

"Komitmen Kepolisian dan penegak hukum mesti diapresiasi dan didukung agar penyiksaan, kekerasan serta pelanggaran hak asasi lainnya dapat dicegah dan dikurangi," jelasnya.

Selain itu, perlu adanya pembenahan sistem pemidanaan, lapas dan rutan. Hal tersebut harus menjadi komitmen bersama sehingga penegakan hukum bisa lebih baik kedepannya dengan mengedepankan pendekatan keadilan restoratif

Ahmad mengungkapkan bahwa hasil survei nasional yang diadakan oleh Komnas HAM pada Oktober 2021 dengan 1200 responden di 34 provinsi Indonesia menunjukkan bahwa lebih dari 80% setuju respondennya dengan pendekatan keadilan restoratif. 

"Hal ini menjadi penting untuk kita respon terutama oleh lembaga penegak hukum agar hak memperoleh keadilan dapat dilindungi dan dipenuhi oleh negara," kata dia.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut