Lampaui Target, Serbuan Vaksinasi Polri Tembus 1,25 Juta Dosis
Sabtu, 26 Juni 2021 - 16:49:00 WIB
"Harapan kami sesuai dengan arahan Presiden pada akhir Juni 2021 kita masuk angka 1 juta masyarakat yang tervaksinasi," kata Sigit saat memantau vaksinasi di Lapangan Bhayangkara Polri.
Tidak hanya itu, kata dia, tanggal 26 Juni 2021 Polri secara serentak melaksanakan vaksinasi Covid-19 seluruh jajaran Polri, baik itu tingkat polda, polres, dan polsek seluruh Indonesia.
"Harapan kami pada tanggal tersebut dapat tercapai. Oleh karena itu kita harus bisa melaksanakan program tersebut dan bisa kami pertahankan," kata Sigit.
Editor: Zen Teguh