Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Puncak Gunung Fuji Diselimuti Salju, 2 Pekan Lebih Cepat dari Tahun Lalu
Advertisement . Scroll to see content

Latar Belakang Terjadinya Pemberontakan PRRI, Tokoh dan Dampaknya

Minggu, 18 September 2022 - 12:07:00 WIB
Latar Belakang Terjadinya Pemberontakan PRRI, Tokoh dan Dampaknya
Ilustrasi Latar Belakang Terjadinya Pemberontakan PRRI (freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Latar belakang terjadinya pemberontakan PRRI (Pemberontakan Pemerintah Revolusioner Republik Indonesia) menjadi salah satu gerakan perlawanan terhadap pemerintahan pada tahun 1958. Pemberontakan PRRI berawal dari sebuah reuni mantan Divisi Banteng pada 20 November 1956 di Padang. 

Reuni tersebut merupakan lanjutan dari pertemuan mantan Divisi Banteng di Jakarta pada September 1956. Reuni di Padang menyetujui pembentukan Dewan Banteng yang diketuai oleh Letnan Kolonel Achmad Husein, Komandan Resimen IV Tentara dan Teritorium (TT) I, yang berkedudukan di Padang.

Latar Belakang Terjadinya Pemberontakan PRRI

Dikutip dari buku "Ilmu Pengetahuan Sosial" untuk Kelas IX Sekolah Menengah Pertama terbitan Grasindo, penyebab terjadinya pemberontakan PRRI adalah pertentangan antara pemerintah pusat dan beberapa daerah mengenai otonomi, serta perimbangan keuangan antara pusat dan daerah. Pada tanggal 9 Desember 1956, KSAD mengeluarkan pengumuman bahwa para perwira Angkatan Darat dilarang melakukan aktivitas politik.

Namun, larangan itu tidak digubris oleh Achmad Husein, bahkan ia mengambil alih pemerintahan daerah Sumatera Tengah dari Gubernur Ruslan Mulyoharjo. Tidak lama berselang, di beberapa daerah lain tumbuh juga dewan-dewan lainnya, yaitu:

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut