Moeldoko Olahraga Pagi, Warna Topi Bikin Salfok
Minggu, 28 Maret 2021 - 09:09:00 WIB
“Siap Tempur pak Jenderal utk 2024..,” kata Husein.
Sebagian lain menyindir Moeldoko atas penyelenggaraan kongres luar biasa (KLB) Partai Demokrat di Sibolangit, Deliserdang, Sumatera Utara. Moeldoko dianggap memimpin partai inkonstitusional.
“Hebat ketum abal abal versi KLB sumut,” kata akun Architag.
“Saat nya kaula muda maju...yg tua2 apkir dl...istirahat aj,” ujar Virny.
Seperti diketahui, sejumlah kader dan eks kader Partai Demokrat menyelenggarakan KLB di Sibolangit. Kongres menetapkan Moeldoko sebagai ketua umum, Marzuki Alie sebagai ketua dewan pembina.
Editor: Zen Teguh