Netty Prasetiyani Dicopot dari Ketua BAM DPR, Diganti Suaminya Ahmad Heryawan
Rabu, 25 Juni 2025 - 16:47:00 WIB
Wakil Ketua BAM DPR:
- Adian Napitupulu
- Taufiq R Abdullah
- Cellica Nurrachadiana
- Agun Gunandjar Sudarsa
"Untuk itu, tiba saatnya kami selaku pimpinan rapat menyatakan kepada anggota BAM DPR RI, apakah komposisi dan nama-nama pimpinan BAM DPR RI yang telah disampaikan tadi dapat disetujui sebagai pimpinan BAM DPR RI?" tanya Saan kepada peserta rapat.
"Setuju!" seru peserta rapat.
Editor: Reza Fajri