Partai Perindo: Kampanye di Sekolah dan Kampus Penting Dilakukan untuk Berikan Pendidikan Politik
Minggu, 03 September 2023 - 19:44:00 WIB
Oleh karena itu, sesuai keputusan MK, kampanye di lembaga pendidikan tetap diperlukan. Mengingat komposisi pemilih di 2024 didominasi oleh pemilih muda yakni kaum milenial dan Gen Z.
"Sekolah SMA dan kampus perlu diberikan wawasan politik. Apalagi 53,8 persen populasi Gen Z dan milenial. Soal konflik, saya pikir harus ditanamkan soal perbedaan," kata Bacaleg DPR RI Dapil Jabar I dari Partai Perindo ini.
Editor: Rizal Bomantama