Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tak Jadi Tersangka, Onad Mulai Direhabilitasi di Kawasan Jaksel Selama Tiga Bulan
Advertisement . Scroll to see content

Polisi Diduga Bekingi Pengedar Narkoba Berpangkat Brigadir

Rabu, 22 Februari 2023 - 16:52:00 WIB
Polisi Diduga Bekingi Pengedar Narkoba Berpangkat Brigadir
Viral pengedar narkoba mengaku dilindungi oknum Polres (tangkapan layar)
Advertisement . Scroll to see content

"Arahan saya waktu itu, kalau memang cukup bukti bahwa yang bersangkutan menjadi pengedar tentu dipidanakan. Tetapi kalau sekiranya ada pelanggaran profesi di sana, tentunya Bidpropam dalam hal ini Polda Sulsel, harus melakukan langkah yang tegas terhadap oknum dimaksud," katanya.

Sebelumnya, viral video pengakuan tersangka kasus narkoba di Tana Toraja yang mengatakan dilindungi oknum Polres. Ketika itu, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Tana Toraja merilis empat tersangka dalam jumpa pers pada Rabu 15 Februari 2023. 

Satu dari empat tersangka menyatakan berani terlibat kasus narkoba karena dilindungi oknum Polres setempat.

"Kami berani begini karena kami dilindung, dari bawah, Polres," kata tersangka itu.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut