Polisi Tetapkan 7 Tersangka Kasus Intoleransi di Sukabumi
Selasa, 01 Juli 2025 - 16:21:00 WIB
“Akibat dari kejadian itu menyebabkan beberapa kaca jendela rusak, pagar rumah rusak, kursi dekat kolam rusak, salib rusak, satu unit kendaraan sepeda motor Honda Beat rusak, satu unit mobil Ertiga warna cokelat lecet, dan korban menderita kerugian materi kurang lebih sebesar Rp50.000.000,” ujarnya.
Editor: Rizky Agustian