Prabowo: Sekolah Rakyat Bukti Keberanian Negara Ubah Nasib Anak Bangsa
Senin, 12 Januari 2026 - 16:19:00 WIB
“Kalau dia belum mampu bukan salah dia, bukan salah orang tuamu. Memang negara kita belum mampu memberi terbaik untuk semua rakyat. Tapi kita akan berjuang keras, kita berjuang keras supaya semua kekayaan negara akan dirasakan oleh seluruh rakyat Indonesia," tutur dia.
Editor: Rizky Agustian