Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Breaking News: Prabowo Lantik Arif Satria Jadi Kepala BRIN
Advertisement . Scroll to see content

Presiden Prabowo Bertemu PM Inggris Keir Starmer, Bahas Ekonomi hingga Pertahanan

Jumat, 22 November 2024 - 07:54:00 WIB
Presiden Prabowo Bertemu PM Inggris Keir Starmer, Bahas Ekonomi hingga Pertahanan
Presiden Prabowo Subianto bertemu Perdana Menteri Inggris Keir Starmer (foto: Sekretariat Presiden)
Advertisement . Scroll to see content

Presiden Prabowo juga senang dapat bertemu langsung Starmer di kantornya yang terletak di Downing Street 10. 

"Merupakan kehormatan besar bagi saya akhirnya dapat melihat bagian dalam Downing Street," kata Prabowo.

Dalam keterangan terpisah, Prabowo mengungkapkan, Starmer berminat melakukan kerja sama dengan Indonesia di beberapa sektor. Mulai dari ekonomi hingga pertahanan.

"Sektor ekonomi tentunya, perikanan, kemudian pendidikan, kesehatan, dan juga pertahanan," ujar Prabowo.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut