Rumus Present Perfect Tense, Pengertian, Fungsi dan Contoh Kalimatnya
Dalam konteks ini, fungsi rumus present perfect tense untuk mengungkapkan sudah berapa lama suatu terjadi atau dilakukan. Misalnya seperti dalam percakapan berikut.
Bara : Rin, where do you live?
Rina : I live at Griya Asri D-35 Yogyakarta.
Bara : How long have you lived in Yogyakarta?
Rina : I have lived in Yogyakarta for twenty five years.
Menyatakan seberapa banyak hasil dari kegiatan yang telah kita kerjakan atau menunjukkan jumlah dari hasil pekerjaan yang telah dilakukan. Misalnya seperti berikut.
-She has read five story books.
-Nina has written two letters.
Itu dia rumus present perfect tense yang dapat kamu gunakan sesuai dengan jenis kalimatnya. Apakah kamu sudah paham membuat contoh kalimat present perfect tense?
Editor: Puti Aini Yasmin