TKN: 13 Serangan Ilusi Prabowo Dijawab Jokowi dengan Solusi Masa Depan
Minggu, 31 Maret 2019 - 11:41:00 WIB
"Jokowi mengatasi laporan ABS secara sederhana diatasi dengan datang ke lapangan, monitoring, evaluasi dan membangun sistem transparansi digital terapkan teknologi IT. Itulah yang dilakukan Jokowi" tuturnya.
Hasto mengibaratkan penggunaan teknologi lama yang disebut Prabowo ibarat teknologi lama bagai kuda. Sedangkan, Jokowi mengusung teknologi modern ibarat mobil Kijang.
"Dengan tidak mengurangi rasa hormat terhadap kegemaran Pak Prabowo memelihara kuda impor, dalam sistem transportasi, maka mobil Kijang dengan daya laju yang melaju begitu besar akan mengalahkan teknologi lama Kuda dari Hambalang" tutur Hasto.
Editor: Djibril Muhammad