TKN: Prabowo Salah Fatal Sebut Presiden Chief of Law Enforcement
Jumat, 18 Januari 2019 - 05:05:00 WIB
”Sebab konstitusi mengatakan Wapres itu membantu presiden. Dengan demikian posisi yang diambil Kiai Ma’ruf sangat tepat, mendukung kebijakan Presiden,” ujarnya.
Hasto menegaskan, kendati ucapan Ma’ruf singkat, tetapi sangat menohok dan mengandung pesan kuat. Ma’ruf mengajak semua pihak membangun budaya menghormati kaum disabilitas.
”Ini menunjukkan kepiawaian dan kemampuan melihat solusi atas persoalan dan tidak hanya berorasi atau tebar janji,” ucap politikus PDI Perjuangan ini.
Editor: Zen Teguh