Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Polisi Isi Jabatan di Kementerian P2MI, Wamen Dzulfikar Ungkap Punya Peran Penting
Advertisement . Scroll to see content

TNI AL Temukan Mayat Pria di Perairan Perbatasan RI-Malaysia, Diduga Jenazah PMI Tenggelam

Sabtu, 08 Januari 2022 - 00:05:00 WIB
TNI AL Temukan Mayat Pria di Perairan Perbatasan RI-Malaysia, Diduga Jenazah PMI Tenggelam
TNI AL menemukan mayat pria di perairan perbatasan RI-Malaysia pada Jumat (7/1/2022) sore. Diduga salah satu PMI yang kapalnya tenggelam Desember 2021. (Foto: Dispenal)
Advertisement . Scroll to see content

Mayat tersebut berjenis kelamin laki-laki. Kemudian jasadnya diserahkan ke Komandan Pos TNI AL Kuala Tanjung dan dibawa ke RSUD Kabupaten Batu Bara untuk autopsi. 

Identitas mayat tersebut belum diketahui. Namun diduga kuat mayat tersebut salah satu dari puluhan PMI yang tenggelam karena kapalnya karam di perairan perbatasan Indonesia-Malaysia pada Desember 2021.

Diberitakan sebelumnya, puluhan PMI tenggelam karena kapalnya karam saat akan diselundupkan dari Tanjung Uban, Kepulauan Riau, Indonesia ke Johor Bahru, Malaysia. Dalam peristiwa itu sudah 21 PMI yang diketahui tewas.

Editor: Reza Yunanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut