Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo: Saya Jadi Jenderal karena Jasa Para Petani Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

TNI Sabet Juara I di Kejuaraan Tenis Meja UNIFIL 2019

Minggu, 03 Maret 2019 - 08:15:00 WIB
TNI Sabet Juara I di Kejuaraan Tenis Meja UNIFIL 2019
Atlet Satgas Military Police Unit (MPU) TNI menjadi jawara di ajang UNIFIL Open Table Tennis Competition 2019. (Foto: Dispenad)
Advertisement . Scroll to see content

"Juga dikarenakan SEMPU sebagai satu-satunya dari Kontingen Garuda yang mendapatkan juara pertama dan yang dikalahkan adalah tuan rumah (atlet China), maka kemenangan ini merupakan kebanggaan tersendiri bagi Satgas MPU Konga XXV-K/UNIFIL," kata dia. 

Dalam pertandingan tersebut, Kontingen China muncul sebagai juara umum setelah memenangkan pertandingan tiga cabang yaitu single pria, single wanita, dan ganda putra. Kontingen lainnya yang mendapatkan juara pertama selain Indonesia yaitu Ghana (Ghanbatt) yang berhasil menjadi juara pertama pada cabang ganda wanita.

Satgas Kontingen Garuda lainnya, Indobatt, juga berhasil menapaki podium kemenangan bersama SEMPU setelah menjadi juara ketiga pada nomor ganda campuran.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut