Update Korban Kapal KM Barcelona Terbakar di Talise, 3 Tewas 89 Selamat
Minggu, 20 Juli 2025 - 19:09:00 WIB
"Unsur gabungan ini berproses mengangkut korban yang sudah dievakuasi masyarakat ke kapal SAR dan rencana dibawa ke Pelabuhan Likupang dan korban yang selamat dan masih sehat jika ingin melanjutkan ke Manado akan kami fasilitasi," tuturnya.
Data korban terbakarnya KM Barcelona VA kata dia masih akan terus diupdate karena sesuai data ada sekitar 200an penumpang sesuai manifest
"Ini masih terus berkembang, nanti kita sampaikan lagi berapa yang sudah dievakuasi," tuturnya
Editor: Kastolani Marzuki