Wasekjen Bidang Kesehatan Pemuda Perindo Beberkan Tingginya Angka Stunting di Indonesia
Selasa, 06 September 2022 - 19:56:00 WIB
Dia menyebutkan, peranan ASI sangat penting dalam proses tumbuh kembang anak, terutama dalam masa 1.000 hari pertama kelahiran anak.
"Kalau tidak diberi ASI otomatis pertumbuhan anak bayi ini kurang, bisa dikatakan tingginya kurang," ujarnya.
Editor: Rizal Bomantama