Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Istri Pegawai Pajak di Manokwari Tewas Dimutilasi dalam Septic Tank, Pelaku Ditangkap
Advertisement . Scroll to see content

Wiranto Minta Polisi Usut Dugaan Rasis yang Memicu Kerusuhan di Manokwari

Senin, 19 Agustus 2019 - 15:21:00 WIB
Wiranto Minta Polisi Usut Dugaan Rasis yang Memicu Kerusuhan di Manokwari
Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menkko Polhukam) Wiranto. (Foto: Antara)
Advertisement . Scroll to see content

"Mengapresiasi kepada gubernur jatim yang menyampaikan permintaan maaf. Menagpresiasi kepada gubernur Papua yang menyatakan imbauannya kepada semua pihak agar tidak memperpanjang insiden ini. Kapolda Papua Barat yang telah mampu menenangkan masyarakat di sana," tuturnya.

Wiranto meminta masyarakat tidak terpancing dengan berita-berita negatif dari pihak-pihak tidak bertanggung jawab untuk merusak persatuan dan kesatuan. Pemerintah, dia menambahkan, menjamin terpeliharanya stabilitas keamanan di seluruh wilayah Indonesia.

"Baik TNI Polri untuk senantiasa melaksanakan tindakan persuasif dan terukur," ujar mantan ketua umum Partai Hanura ini.

Editor: Djibril Muhammad

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut