Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Mobil Sule Ditilang, Begini Kata Dishub Jakarta
Advertisement . Scroll to see content

Deretan Artis Pernah Ditilang Polisi: Dari Main HP, Pakai Strobo hingga Mengemudi Kondisi Mabuk

Kamis, 29 September 2022 - 14:23:00 WIB
Deretan Artis Pernah Ditilang Polisi: Dari Main HP, Pakai Strobo hingga Mengemudi Kondisi Mabuk
Beberapa artis kedapatan melanggar lalu lintas yang membuatnya mendapat surat tilang dan sanksi denda. (Foto: Istimewa)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pengemudi kendaraan yang melanggar lalu lintas akan terkena tilang. Entah karena ketidaktahuan atau sengaja, setiap harinya pasti ada yang terkena sanksi.

Tak hanya masyarakat biasa, beberapa artis kedapatan melanggar lalu lintas yang membuatnya mendapat surat tilang dan sanksi denda. Siapa saja artis yang pernah kena tilang

Dilansir dari berbagai sumber, Kamis (29/9/2022), berikut deretan artis yang pernah terkena tilang.

1. Justin Bieber

Di urutan pertama ada penyanyi top dunia, Justin Bieber. Pria bertato ini sempat ditilang polisi lantaran melanggar aturan lalu lintas. Dia diketahui menyetir mobil sambil menggunakan telepon genggam.

Justin Bieber kena tilang saat dia tengah mengendarai mobil Mercedes -Benz G Wagon di Beverly Hills, Los Angeles, California, AS. Akibatnya, pelantun 'Baby' ini didenda 162 dolar AS atau sekitar Rp2,5 juta.

2. Lindsay Lohan

Artis papan atas Hollywood ini memang acap kali berurusan dengan polisi. Selain perkara narkoba, Lindsay Lohan juga sempat beberapa kali ditilang polisi karena berkendara dalam keadaan mabuk alkohol.

Ini terjadi kurang dari seminggu sebelum dirinya dijadwalkan mulai syuting  film Poor Things. Akibatnya, para pembuat film harus menunda produksi, dan Lohan masuk pusat perawatan selama 45 hari.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut