Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 10 Mobil Listrik Terlaris Oktober 2025, Penjualan Tembus Total 13.935 Unit!
Advertisement . Scroll to see content

Gaikindo Dukung Pemerintah Batasi Usia Kendaraan Bermotor

Kamis, 04 Juli 2019 - 12:24:00 WIB
Gaikindo Dukung Pemerintah Batasi Usia Kendaraan Bermotor
Gaikindo sebagai mitra otomotif Tanah Air pihaknya mendukung penuh rencana pemerintah membatasi usia kendaraan. (Foto: Dok/iNews)
Advertisement . Scroll to see content

Menurut Nangoi, kemungkinan besar kebijakan tersebut bakal dilakukan secara bertahap. Tidak hanya untuk kendaraan umum saja, tapi juga untuk kendaraan pribadi.

"Meski masih wacana, saya rasa itu akan dilakukan bertahap, bukan langsung. Jadi kendaraan umum seperti truk, bus dan segala macamnya akan dibatasi," ujarnya.

"Kalau kendaraannya sudah sangat tua, banyak mesin yang rewel ataupun juga keamanannya sudah tidak baik kan berbahaya," ujar Nangoi lagi.

Sekadar informasi, kabar pemerintah akan memberlakukan pembatasan usia kendaraan melalui Dirjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi. Tujuannya adalah untuk mengurangi kemacetan yang menghantui di kawasan perkotaan.

Editor: Dani M Dahwilani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut